DevExpress : Cara Show&Remove AlertControl (PopUp Message)
Salah satu fitur menarik dari DevExpress adalah adanya AlertControl, ini sama dengan PopUpControl jika di komponen CodeJock. Contohnya : pernah gunakan Ms.Outloook ? jika ada pesan mana akan muncul alert/popup message di sebelah kanan bawah (notification area/tryicon). Saya sudah buatkan sample programnya :
dimana si alert ini bisa di "PIN", di Close manual dan auto Close (timer). Alert ini akan muncul diatasnya Alert lain yang belum close, contohnya seperti gambar diatas ada 4 alert sekaligus. Saya juga sudah buatkan fungsi untuk mengclose semua alert secara sekaligus (all).
Tutorial ini menggunakan :
1.Devexpress 2013 (13.2.6), Download sekarang (jika belum punya).2.VB.NET Visual Studio 2013, Net Framework 4.0. (Dapat dibuka di Visual Studio 2012)
Tags :
1.Devexpress 2013 (13.2.6), Download sekarang (jika belum punya).2.VB.NET Visual Studio 2013, Net Framework 4.0. (Dapat dibuka di Visual Studio 2012)
Tags :
blog Devexpress Indonesia, tutorial devexpress indonesia, ebook devexpress indonesia, latihan devexpress indonesia, tips dan trik devexpress indonesia, contoh source code devexpress indonesia, visual basic devexpress indonesia
Posting Komentar untuk "DevExpress : Cara Show&Remove AlertControl (PopUp Message)"